Jumat, 15 Januari 2010

Titi Kamal Doyan Tidur di Lokasi Syuting

Menjadi seorang artis sekaligus penyanyi, Titi Kamal beraktivitas hingga larut malam hampir setiap hari. Pelantun 'Resah Tanpamu' itu pun sering tidur di lokasi syuting untuk menjaga kesehatannya."Kalau lagi nunggu di lokasi syuting, aku biasa pakai buat tidur. Badankan juga perlu istirahat," ucap istri Christian Sugiono itu saat ditemui di acara Malam Dana Untuk Rodrigo Pasaribu di Balai Sawo,

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | ewa network review