Selasa, 09 November 2010

Puteri Indonesia 2010 Minta Maaf Belum Lancar Bahasa Indonesia

Puteri Indonesia 2010 Nadine Alexandra Dewi Ames mengakui kalau dirinya belum terlalu lancar berbahasa Indonesia. Nadine pun minta maaf pada masyarakat."Saya minta maaf pada masyarakat Indonesia karena Bahasa Indonesia saya belum bagus," ujar Nadine saat ditemui di Jakarta Convention Center, Senayan, Selasa (9/11/2010) malam.Nadine berharap orang-orang tidak menganggapnya kurang nasionalis

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | ewa network review